Selamat Datang

Assalamu'alaikum, wr wb.
Silahkan melihat, mempelajari atau mengunduh isi materi artikel dalam blog ini, juga sampaikan tabayyun demi kebaikan bersama, dan jangan lupa do'a buat pemilik blog ini. Semoga bermanfaat, Wassalam.

Minggu, 28 Agustus 2011

RP-BINA _KELAS 6 SD-SMS1-Bag2-2011


RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
( RPP )

Sekolah                          :   SD 1001 Malam
Mata Pelajaran              :   Bahasa Indonesia
Kelas/Smester               :   6/ Pertama
Standar Kompetansi     :   1. Memahami tek dan cerita anak yang dibacakan
Waktu                            :   2 X 35 menit

MENDENGARKAN
A.    Kompetensi Dasar
1.2       Mengidentifikasi tokoh,watak,latar,tema ,amanat,dari cerita anak yang dibacakan.

B.     Tujuan Pembelajaran**         
§         Siswa dapat Mendengarkan cerita anak
§         Siswa dapat Menjawab pertanyaan sesua dengan cerita yang didengar
§         Siswa dapat Menentukan  tokoh dan sifat tokoh cerita
§         Siswa dapat Menentukan latar cerita
§         Siswa dapat Menceritakan  kembali cerita   yang didengar

 Karakter siswa yang diharapkan :    Dapat dipercaya ( Trustworthines), Rasa hormat dan perhatian ( respect ), Tekun ( diligence ), Tanggung jawab ( responsibility ) Berani ( courage ) dan Ketulusan ( Honesty )

C.    Materi Pokok
§         Cerita anak

D.    Pengalaman Belajar
§         Kegiatan Awal            :
Apersepsi  dan Motivasi :
-          Tanya jawab tentang Materi pelajaran yang akan dipelajari
-          Mengajukan pertanyaan tentang cerita anak yang pernah dibaca atau didengar
§         Kegiatan Inti   :
&  Eksplorasi
Dalam kegiatan eksplorasi, guru:
Mendengarkan cerita anak       
Menjawab pertanyaan sesuai dengan cerita yang didengar
&  Elaborasi
Dalam kegiatan elaborasi, guru:
Menentukan tokoh dan sifat tokoh cerita
Menentukan latar  cerita
 Menceritakan kembali cerita yang didengar
&  Konfirmasi
 Dalam kegiatan konfirmasi, guru:
 Guru bertanya jawab tentang hal-hal yang belum diketahui siswa
Guru bersama siswa bertanya jawab meluruskan kesalahan pemahaman, memberikan penguatan  dan penyimpulan
§         Kegiatan Penutup
      Dalam kegiatan penutup, guru:
Tanya jawab,diskusi,penugasan
 Membaca  buku cerita anak

E.     Metode/Sumber Belajar:
Metode                    : Tanya jawab,diskusi,penugasan, /Multi metode
Sumber Belajar        :   Buku Bina Bahasa Indonesia Kelas 6 A Kurikulum 2006 KTSP

F.     Penilaian
Indikator Pencapaian
Teknik Penilaian
Bentuk Instrumen
Contoh Instrumen
·  Siswa dapat mendengarkan cerita anak
·  Siswa dapat menjawab             pertanyaan sesuai dengan cerita yang didengar
·  Siswa dapat menentukan  tokoh dan sifat tokoh cerita
·  Siswa dapat menentukan latar cerita
·  Siswa dapat menceritakan kembali cerita yang didengar
Lisan
Tertulis
Penugasan
Uraian
·  Jawablah             pertanyaan sesuai dengan cerita yang didengar!


FORMAT KRITERIA PENILAIAN      
&      Produk ( hasil diskusi )
No.
Aspek
Kriteria
Skor
1.
Konsep
* semua benar
* sebagian besar benar
* sebagian kecil benar
* semua salah
4
3
2
1

&      Performansi
No.
Aspek
Kriteria
Skor
1.



2.



3.
Pengetahuan



Praktek



Sikap
* Pengetahuan
* kadang-kadang Pengetahuan
* tidak Pengetahuan

* aktif  Praktek
* kadang-kadang aktif
* tidak aktif

* Sikap
* kadang-kadang Sikap
* tidak Sikap
4
2
1

4
2
1

4
2
1

&       LEMBAR PENILAIAN
No
Nama Siswa
Performan
Produk
Jumlah
Skor
Nilai
Pengetahuan
Praktek
Sikap
1.
2.
3.
4.
5.
6.
7.







   CATATAN :
  Nilai = ( Jumlah skor : jumlah skor maksimal ) X 10.
@    Untuk siswa yang tidak memenuhi syarat penilaian KKM maka diadakan Remedial.

                                                                        ............, ......................20 ...
        Mengetahui                                                                               
        Kepala Sekolah                                      Guru Mapel Bahasa Indonesia.



..................................                              ..................................
NIP :                                                       NIP :

Tidak ada komentar:

Posting Komentar